PERSIAPAN MUSIM TANAM 2021-2022
Carik 21 September 2021 21:26:49 WIB
PUCANGANOM, RONGKOP (Sida Samekta) -- Memasuki akhir bulan September 2021 kali ini, warga masyarakat Kalurahan Pucanganom khususnya petani, sudah mulai mempersiapkan segala sesuatu yang berkaitan dengan musim tanam 2021-2022.
Salah satunya adalah membuang pupuk kompas "RABUK KANDANG" baik dari kotoran sapi maupun kotoran kambing ke lahan pertanian yang mereka garap.
Apalagi saat sekarang ini sudah mulai rintik hujan turun, hal ini menjadikan para petani mulai bersemangat untuk menyelesaikan persiapan lahan pertaniannya.
#PUCANGANOM MAJU
Informasi Seputar Pucanganom
Kunjungi Website :
www.pucanganom-rongkop.desa.id
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- LOKAKARYA MINI LINTAS SEKTORAL PUSKESMAS RONGKOP
- RAKOR SEBELUM PENGECEKAN LOKASI PENGEMBANGAN SITUS WATU MBAH MELIK
- CEK LOKASI PROGRAM PENGEMBANGAN DESTINASI WATU MBAH MELIK
- APEL KERJA, SENIN 18 NOVEMBER 2024
- WARGA JANGLOT KERJABAKTI MEMBERSIHKAN RUAS JALAN KAYANGAN
- BIMBINGAN TEKNIS SISTEM INFORMASI KALURAHAN
- AWAS! RUAS JALAN PUCANGANOM-KAYANGAN LICIN BERLUMPUR