GOTONG ROYONG TANDANG GAWE
Carik 01 November 2022 00:13:21 WIB
PUCANGANOM, RONGKOP (Sida Samekta) -- dikarenakan pada musim penghujan seperti saat sekarang ini, rumput yang tumbuh di sepanjang jalan cor rabat ini dengan cepat tumbuh, sehingga mengakibatkan ketidaknyamanan bagi para pengguna jalan yang melintas.
Melihat kondisi seperti ini, masyarakat bergerak cepat untuk bergotong royong kerja bakti pembersihan rumput yang tumbuh di sepanjang jalan cor rabat tersebut. Harapannya agar semua orang yang melalui jalan tersebut bisa nyaman dan aman.
Informasi Seputar Pucanganom
Kunjungi :
Website
desapucanganom.gunungkidulkab.go.id
kalurahan_pucanganom
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- LOKAKARYA MINI LINTAS SEKTORAL PUSKESMAS RONGKOP
- RAKOR SEBELUM PENGECEKAN LOKASI PENGEMBANGAN SITUS WATU MBAH MELIK
- CEK LOKASI PROGRAM PENGEMBANGAN DESTINASI WATU MBAH MELIK
- APEL KERJA, SENIN 18 NOVEMBER 2024
- WARGA JANGLOT KERJABAKTI MEMBERSIHKAN RUAS JALAN KAYANGAN
- BIMBINGAN TEKNIS SISTEM INFORMASI KALURAHAN
- AWAS! RUAS JALAN PUCANGANOM-KAYANGAN LICIN BERLUMPUR